komik yang bagus banget… sayangnya cuma 5 jilid. Yap, komik karangan Ema Toyama ini berkisahkan seorang remaja benama Hikage Sumino yang hidupnya ga asik bangeet. Di sekolahnya dia ini ga pernah ngeksis –lebih sopannya ga menonjol-, bahkan ada teman sekelasnya yang tidak mengetahui namanya. Pada akhirnya hidupnya hanya digantung dengan blog. Everything yang ia alami ditulisnya dalam blog itu. Sampai akhirnya, datanglah Hinata Mutou yang merubah hidup Sumino. Hinata adalah cowok yang sangat famous di sekolahnya, bisa dibilang kebalikan dari si Sumino yang ga menonjol sama sekali. Dan ternyataa, diam-diam Hinata menyukai Sumino. Wow! Ga nyangka banget… pendeknya, kehidupan Sumino mulai berubah ketika Hinata masuk ke dalam hidupnya. Sumino mulai dikenal teman-teman disekitarnya… tapiii ga cuma itu cerita serunya,,, masih ada cerita-cerita lain yang menegangkan, mengharukan, dll di komik itu. Seperti ketika suminem… eh… sumino diintrogasi sama fans-fans-nya hinata yang ga terima kedekatan hinata dan sumino,,, pokoknya banyak banget dah ceritanya! Penasarankah kalian pada komik iniii??????? Kalau penasarann,,,, baca sendiri yaa… :p
woow ....
BalasHapusHikage is so cute ...... >.<